LAPORAN PRAKTIK PENANGANAN LIMBAH Angelica Salsabila-04-XI AP.

LAPORAN PRAKTIK PENANGANAN LIMBAH

NO
Hari/tanggal
Kegiatan
keterangan
1
Selasa, 9 Ferbruari 2016
-
-
2
Rabu, 10 Ferbruari 2016
Saya mengambil sampah bungkus permen dan tisu yang di buang sembarangan
Sampah tersebut saya buang ke tempat sampah an- organik
3
Kamis, 11 Februari 2016
Saya menyapu kelas dan membuang sampah kertas, botol pelastik, dll ke tempat sampah dan semua sampah di buang sembarangan .
-
4
Jumat, 12 Februari 2016
-
-
5
Sabtu, 13 Februari 2016
Saya membuang sampah organik seperti daun- daunan yang sudah layu
Di buang ke tempat sampah khusus organik
6
Minggu, 14 Februari 2016
-
-
7
Senin, 15 Februari 2016
Saya membuang sampah pelastik yang dibuang sembarangan oleh teman saya
-
8
Selasa, 16 Februari 2016
Saya memisahkan sampah organik dan an-organik
Saya mendapat pengetahuan yang mana sampah organik dan mana sampah yang an-organik
9
Rabu, 17 Februari 2016
Saya membuang sampah botol plastik dan kantong plastik yang dibuang sembarangan ; saya juga membeli minuman tanpa kantong pelastik
Saat kegiatan olah raga
10
Kamis, 18 Februari 2016
Saya membuang sampah botol plastik, tisu, dan kertas yang dibuang sembarangan oleh anak kelas lain
-
11
Jumat, 19 Februari 2016
Hari ini saya membuang sampah daun kering yang di depan kelas saya
-
12
Sabtu, 20 Februari 2016
Saya membuang sampah botol pelastik  yang ada di kelas saya
Sampah – sampah tersebut bekas anak-anak kelas siang yang tidak melakukan piket
13
Minggu, 21 Februari 2016
-
-
14
Senin, 22 Februari 2016
Saya membuang tisu dan bungkus sampah permen ke tempat sampah
-
15
Selasa, 23 Februari 2016
Saya membuat suatu mainan yang terbuat dari kardus dan semua barang yang digunakan terbuat dari barang bekas
Hasil nya tempat parkir untuk mainan mobil-mobilan adik saya.
16
Rabu, 24 Februari 2016
Saya membuang sampah berupa kumpulan daunan dan dipisahkan dari sampah yang lain Karena sampah daunan dapat  di ubah menjadi pupuk
-
17
Kamis, 25 Februari 2016
Saya membuang sampah bungkus makanan yang ada di jalanan
-
18
Jumat, 26 Februari 2016
Saya membuang sampah yang berada di lapangan berupa bungkus makanan
Sampah tersebut mungkin sengaja dibuang oleh anak-anak
19
Sabtu, 27 Februari 2016
-
-
20
Minggu, 28 Februari 2016
Saya membuang sampah berupa botol-botol plastik dari kelas saya
-
21
Senin, 29 Februari 2016
-
-
22
Selasa, 1 Maret 2016
-
-
23
Rabu, 2 Maret 2016
Saya membuang sampah bungkus permen dan makanan yang berserakan di kelas saya
Kemungkinan sampah tersebut dibuang sengaja
24
Kamis, 3 Maret 2016
Saya membuang sampah makanan / sisa makanan dalam tong sampah sesuai jenisnya
-
25
Jumat, 4 Maret 2016
-
-
26
Sabtu, 5 Maret 2016
Saya membuang sampah kertas yang tidak terpakai lagi.
Kertas tersebut dibuang oleh seseorang dengan sengaja
27
Minggu, 6 Maret 2016
Saya membuat pembatas buku dengan menggunakan kertas karton yang sudah tidak terpakai
-
28
Senin, 7 Maret 2016
-
-
29
Selasa, 8 Maret 2016
Saya membuang plastic bekas minuman
-
30
Rabu, 9 Maret 2016
Saya membuang sampah bungkus permen di kelas saat ujian
Bungkus permen tersebut sengaja di selipkan antara meja
31
Kamis, 10 Maret 2016
Saya membuang sampah berupa pulpen dan kertas yang sudah tidak terpakai
Saya membersihkan kelas dan masih banyak siswa-siswi damos yang kurang memperhatikan lingkungan sekitarnya
32
Jumat, 11 Maret 2016
-
-
33
Sabtu, 12 Maret 2016
-
-
34
Minggu, 13 Maret 2016
Saya membuang sampah daun yang berserakan dan menghambat saluran air
Air menjadi lancar setelah hambatan dari daun tersebut
35
Senin, 14 Maret 2016
Saya membuang air namun saya membuangnya ke pot tanaman sehingga tanaman tersebut dapat terawat
-
36
Selasa, 15 Maret 2016
Saya membuang sampah – sampah yang berada di kelas saya dan merapihkannya karena sehabis ujian pasti banyak sampah dari siswa-siswi yang habis ujian
-
37
Rabu, 16 Maret 2016
-
-
38
Kamis, 17 Maret 2016
Saya mengeruk sampah yang berada di got depan rumah saya sehingga membuat aliran air nya tidak tersumbat lagi
-
39
Jumat, 18 Maret 2016
Saya menghemat penggunaan air dan listrik demi menjaga lingkungan kita
Saya tidak menggunakan air dan listrik saat malam / tidak diperlukan

Comments